11/26/2009

Idul Adha, Menuju Suatu Titik Terbaik

Bahagia Terasa Fitrah Kembali Melekat

Idul Adha, Menuju Suatu Titik Terbaik... Idul Adha ini kita jadikan proses menuju suatu titik mendekati kesempurnaan, menghilangkan dan mengubur dalam-dalam sifat hewan dalam diri, dan membuka ruang-ruang menuju terciptanya sifat-sifat malaikat dalam hidup.

The Small Family Green Blue Phinisi, mengucapkan Selamat Merayakan Idul Adha bagi Sobat-Sobat yang Merayakannya

Silahkan mengisi kolom di bawah untuk saling mengirim ucapan kepada Sobat-Sobat Green Blue Phinisi yang lain

2 comments:

rumah blogger mengatakan...

pertamaaaxxxx...selamat hari raya juga

sabirinnet mengatakan...

selamat idul adha untuk semuanya, mohon maaf lahir dan bathin

Posting Komentar

>>> Silahkan Beri Komentar Setelah Membaca Artikel Ini. Terima Kasih telah Berkunjung..Sukses Untuk Semua >>>

 
 
Copyright © Green Blue Phinisi
Theme by BloggerThemes